Tradisi Tanggal Enam Bulan Pertama Imlek
Tanggal Enam. Pada tanggal ini, anak laki-laki yang genap berusia 12 tahun sangat disukai. Sebab 12 adalah hasil Enam dikali dua, dalam bahasa mandarin disebut liu-liu-shun 六六顺 (Enam Enam Lancar) - jadi tersirat makna "Segala hal dilancarkan".
Sayangnya semua permainan tradisional ini hanya masih bertahan di kota Liaoning, dan di Beijing sendiri sudah sangat jarang terlihat. Bila teman-teman berjalan-jalan ke Liaoning di Tanggal Enam ini sekiranya bisa melihat permainan tradisional ini.
Tanggal Enam ini juga dipercaya bagus untuk bertamasya. Bahkan ada orang yang bertamasya sampai seminggu penuh saking baiknya hari ini untuk berwisata.