Penelitian Mengenai Toksinitas Kombinasi Renshen dengan Wulingzhi
Dalam TCM, dikenal istilah kombinasi obat yang menimbulkan toksinitas, di antaranya adalah penggabungan Renshen ( Panax ginseng C. A. Mey) dengan Wulingzhi (faeses Trogopterus xanthipes Milne-Edwards). Kitab obat TCM tertua Shen Nong Ben Cao Jing 神农本草经 memasukkan kombinasi kedua obat ini sebagai larangan penggabungan shi jiu wei 十九喂. Namun beberapa ahli telah mengadakan penelitian modern untuk perihal ini, dan didapatkan kesimpulan sebagai berikut: Ketika Renshen dan Wulingzhi diujicobakan ke tikus putih dengan cara gastric lavage atau peritoneal injection, ternyata tikus tetap hidup. Dalam pemakaian formula berdosis 300 kali lipat dosis untuk manusia dewasa, tidak tampak toksinitas pada penggunaan gastriv lavage, namun tampak toksinitas berlebihan pada penggunaan peritoneal injection. Renshen Sedangkan pengaruh terhadap hasil obat: Khasiat penggunaan 80g/kg formula cair Renshen - Wulingzhi, dalam perihal anoxia test (ketahanan terhadap kehilangan oksigen) lebih k...